Yayasan Mutiara Harapan

Santunan KADO (Keajiaban Doa)

Akhirat adalah tujuan hidup manusia. Sedangkan dunia hanyalah persinggahan sementara untuk mengumpulkan bekal sebanyak-banyaknya di dunia. Dengan begitu ia akan mendapatkan tempat terbaik di akhirat kelak, surga. Selaras dengannya, Yayasan Mutiara Harapan memberikan jembatan lewat program KADO (keajaiban Doa) Yatim. Diselenggarakan tiap dua pekan sekali hari Ahad jam 09.00wib s/d selesai.

Bagikan ke SOSMEd Anda